Aneka Lovina Villas merupakan resort atau villa dengan lokasi strategis berada di pantai Lovina, pantai yang sangat bagus terkenal dengan aktivitas air yaitu snorkeling dan diving serta yang menjadi daya tarik wisatawan lokal dan asing yaitu menyaksikan Lumba- lumba. Aneka Lovina Villas mempunyai 35 Villa da 24 Standard room, dengan konsep ruangan Balinese style dan natural design.
Superior (fasilitas room) :
- Welcome drink pada saat kedatangan
- Breakfast untuk 2 orang
- 2 Botol mineral water
- AC
- Kulkas
- IDD Telepon
- Kamar mandi dengan shower
- TV
Cottage (fasilitas room) :
- Welcome drink pada saat kedatangan
- Breakfast untuk 2 orang
- 2 Botol mineral water
- Tempat tidur dengan Kelambu
- AC
- Kulkas
- IDD Telepon
- Kamar mandi dengan shower
- TV
Harga Spesial Kami:
Type Room |
Published Rate (RP) |
Spesial Rate Kami (RP) |
Superior Building |
700.000 |
525.000 |
Cottage |
850.000 |
625.000 |
Keterangan :
- Harga kamar diatas berdasarkan per kamar per malam dan sudah termasuk sarapan pagi untuk 2 orang dan 21 % pajak pemerintah dan pelayanan
- Harga kamar diatas merupakan harga pada NORMAL SEASON
- Harga berlaku sampai dengan 31 Maret 2014
Aneka Lovina Villas Photo Gallery
Hubungi PT. Wisata Bali Sempurna :
- Telp. : (0361)3700270 – Office Hour
- Fax : 0361-461656
- Pin BB : 24CB08A4 / 2BBBD1DD
- E-mail : salamdaribali@yahoo.co.id